Halaman

Popchilla: Robot imut, teman belajar anak autis

Autisme sudah bukan merupakan hal yang aneh di masyarakat saat ini. Setiap 11 menit sekali ada satu anak dengan autisme yang dilahirkan. Anak-anak ini memerlukan lebih banyak perhatian dan kasih sayang untuk membantu mereka berkembang seperti anak-anak lainnya.Dengan ide itu, Seema Patel, CEO dari Interbot membuat sebuah dunia yang dikhususkan untuk menemani anak-anak autis belajar dan bermain.



Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar